Format suara yang didukung

Berikut ini daftar format suara yang bisa dipakai.

Format Ekstensi file umumnya
RIFF WAVE .wav
Native FLAC .flac

CATATAN: openBVE tidak akan membedakan suara Mono dan Stereo. Semua audio akan dianggap Mono karena akan ditentukan pada lokasi 3D di rutenya. Jadi, tidak perlu membuat audio Stereo sebagai suara.

■ Format RIFF WAVE

Format suara WAVE dapat dipakai, seperti file akhiran RIFF (atau RIFX) dengan format WAVE. WAVE sendiri tidak semuanya bisa dipakai, beberapa yang bisa dipakai yaitu:

Format Sample rate Bitrate Channel
PCM apapun apapun apapun
Microsoft ADPCM apapun 4 bit apapun

Sample rate adalah besarnya sampel per detik per channel. Bitrate adalah jumlah bit per sampel per channel.

■ Format Native FLAC

Semua file FLAC dapat dipakai, kecuali (jarang terjadi) :


Info lebih lanjut tentang format ini dari pandangan programmer dapat ditemukan di situs berikut:

Info tentang RIFF, WAVE, dan PCM:

http://www-mmsp.ece.mcgill.ca/Documents/AudioFormats/WAVE/Docs/riffmci.pdf

Info tentang Microsoft ADPCM:

http://icculus.org/SDL_sound/downloads/external_documentation/wavecomp.htm

Informasi resmi FLAC:

http://flac.sourceforge.net/documentation.html

Info tambahan tentang FLAC:

http://home.comcast.net/~b.langenb/audioformats_letter.pdf